Lintas Daerah
  • Home
  • Berita
  • Investasi Usaha
    • Syariah
    • Bisnis Digital
  • Sejarah Budaya
  • Wisata
    • Kuliner
  • Serba Serbi

Lintas Daerah

  • Home
  • Berita
  • Investasi Usaha
    • Syariah
    • Bisnis Digital
  • Sejarah Budaya
  • Wisata
    • Kuliner
  • Serba Serbi

Belajar Online Lewat Radio Konata, Inovasi Pemkot Surakarta di Dunia Pendidikan Disaat Pandemi Corona

Kehati hatian Pemkot Surakarta dalam menerapkan kebijakan di pendidikan menjadi sorotan utama Walikota Surakarta, FX. Hadi Rudyatmo. Pemkot Surakarta sendiri secara berhati-hati mulai menciptakan dan melaksanakan kebijakan dengan menyesuaikan tatanan norma baru ditengah pandemi Corona.

Selasa (23/6/2020) Walikota Surakarta, memimpin langsung pengarahan program belajar online lewat radio Konanta 100.6 FM di SMP Negeri 8 Surakarta. Program yang dirancang khusus ini, mempunyai tujuan selain agar pemenuhan pendidikan anak didik terpenuhi, juga bermaksud untuk memastikan implementasi satuan pendidikan aman dari terpaparnya virus Corona. Yang intinya faktor keselamatan siswa menjadi pertimbangan utama.

Menurut Walikota, pembelajaran melalui radio ini adalah jurus jitu mendidik anak menjadi sukses. Salah satunya mendidik anak agar mau dan mampu menjadi pendengar yang baik. “Ngopo kok radio sik, kita mau mendidik anak untuk menjadi pendengar yang baik dulu, baru belajar melihat lalu berbuat.” Soalnya menurutnya kunci sukses menjadi pemimpin ada tiga yaitu mau mendengar, melihat baru berbuat.

Baca Juga :  Danrem 042/Garuda Putih Tutup TMMD Reguler ke-105 Kodim Batanghari

Walikota FX Rudyatmo juga mengajak seluruh pengajar untuk memanfaatkan kehidupan dengan norma yang baru agar terus berinovasi terutama didalam pendidikan. Sebagai radio pendidikan dan radionya Anak Surakarta , radio konata akan disiarkan via FM di 100.6 atau juga bisa diunduh dari aplikasi Solo Destination, kemudian memilih menu Radio Anak di aplikasi tersebut. Telepon interaktif bebas pulsa juga disediakan di 0800-1-503696.

Bagikan ini:

  • Klik untuk berbagi di WhatsApp(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Telegram(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk membagikan di Facebook(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi pada Twitter(Membuka di jendela yang baru)
  • Klik untuk berbagi di Linkedln(Membuka di jendela yang baru)

Terkait

Baca juga :

10 Titik Menuju Boyolali Move On 2019

Pokdarwis Riam Kanan Lolos 16 Besar Nasional

Jokowi Ajak Seluruh Pihak Tahan Diri

Demokrat: Pertemuan SBY-Prabowo Hanya Pertemuan Bulanan

Sosialisasi Bahaya Narkoba Dan Disiplin Prokes Covid-19, Bupati...

Bupati Kuningan : Peran Keluarga Sangat Penting Bagi...

Popular Posts

  • 1

    Sayembara Desain Logo HUT Kota Bekasi Ke-24 Tahun 2021

  • 2

    Camat Babakan Madang Imbau Pelayan Publik Yang Belum Disuntik Vaksin Covid 19 Bisa Datangi Puskesmas

  • 3

    WAKIL WALI KOTA BEKASI TINJAU AKSI DONOR DARAH

  • 4

    Ratusan Kendaraan ke Puncak Bogor harus Putar Balik Tanpa Surat Rapid Antigen

  • 5

    Pelantikan Anggota TP PKK Dan Pengurus Dekranasda

  • Facebook
  • Twitter
  • Youtube

@2019 - LintasDaerah. All Right Reserved.